Isikata – Bagi Anda yang ingin bepergian ke luar negeri, pasti harus berurusan dengan kantor imigrasi terlebih jika Anda sedang memproses paspor baru. Sebelum datang ke kantor imigrasi Anda harus mengetahui prosedur yang akan Anda lakukan nanti di kantor imigrasi.
Setelah mengetahui syarat, biaya dan prosedur yang akan Anda lakukan untuk membuat paspor dan urusan keimigrasian lainnya, berikut kami membagikan beberapa alamat kantor imigrasi yang ada di wilayah di Indonesia, silakan sesuaikan dengan tempat tinggal Anda.
Provinsi Banten
Serang (NON TPI) – Kelas I
JL. WARUNG JAUD NO. 82 RT/ RW.03/ 11 KEL.KALIGANDU, KEC.SERANG, SERANG, BANTEN 42151
Telp.(0254)-209489
Faks.(0254)-209440
HP.087771200744
Facebook: imigrasi_serang
Twitter: @kanim_serang
imigrasi_serang@yahoo.co.id
kanim_serang@imigrasi.go.id
www.serang.imigrasi.go.id
Tangerang (NON TPI) – Kelas I
JL. TAMAN MAKAM PAHLAWAN TARUNA NO.10 RT/RW.05/12 KEL.SUKASARI, KEC.TANGERANG, TANGERANG, BANTEN, 15111
HOTLINE: (021) 55732580; SMS CENTER: 08118119.000
Telp.(021)-55790871/72
Faks.(021)-55771874
HP.081316555144
kanim_tanggerang@imigrasi.go.id
imigrasitangerang@yahoo.co.id
tangerang.imigrasi.go.id
twitter: @kanim_tangerang
UNIT LAYANAN PASPOR BSD: Ruko Golden Boulevard Blok E, nomor 5-6, BSD City, Serpong, Tangerang Selatan
Cilegon (TPI) – Kelas II
JL. RAYA MERAK KM. 116 RT/RW.001/002 KEL.RAWA ARUM, KEC.GROGOL, CILEGON, BANTEN, 42436
Telp.(0254)-574033
Faks.(0254)-572978
HP.085945234947
kanim.cilegon@gmail.com
http://www.imigrasicilegon.or.id